Cara Membuat ScrollBar pada Popular Post / Entri Populer di Blog

Cara Membuat Scroll Pada Popular Post di Blog

Anda terganggu dengan bentuk Popular Post atau Entri Populer yang memanjang kebawah ? Tidak nyaman bukan di pandang jika widget tersebut memanjang kebawah. Cara mengakalinya adalah menggunakan Scrollbar. Ini adalah screenshootnya
 
Mau? Ini langkah-langkahnya: 


1. Login ke blogger dengan akun anda

2. Masuk ke halaman Template
3. Klik Edit HTML Lalu Lanjutkan
4. Cari kode ]]></b:skin>
    (gunakan Ctrl+F)

5. Copy dan paste kode di bawah ini tepat di atas kode ]]></b:skin>
 
#PopularPosts1 .widget-content{
height:280px;
overflow:auto;
}
6. Angka 280 adalah tingginya, anda bisa merubah sesuai dengan selera anda
 
7. Simpan dan lihat hasilnya.

 

Semoga bermanfaat

Related Posts:

0 Response to "Cara Membuat ScrollBar pada Popular Post / Entri Populer di Blog "

Post a Comment